Gresik - (05/09) Ajang bergengsi Festival Anak Sholeh bersama SD IRADA kembali menyapa. Kali ini SD IRADA bekerja sama dengan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kab. Gresik dan Yayasan ACT menggelar perlombaan bergengsi dalam rangka Hari Batik Nasional.
Ajang tahunan yang rutin diselenggarakan SD IRADA ini bertujuan untuk menempa bakat-bakat anak-anak di Kabupaten Gresik serta mewadahi bakat dan kreatifitas mereka.
Berikut detail Festival Anak Sholeh 2021 bersama SD IRADA :
Festival Anak Sholeh 2021 Bersama SD IRADA
"Generasi Muslim yang Aktif dan Kreatif di Masa Pandemi"
Lomba Kategori TK/RA SD/MI (kelas 1-3)
1. Lomba Da'i Cilik
CP : 0813 3897 9121
2. Lomba Adzan dan Iqomah
CP : 0858 5098 0978
3. Lomba Tartil
CP : 0857 3051 4073
4. Lomba Tahfidz
CP : 0813 3188 3189
5. Lomba Menyanyi
CP : 0856 3001 440
6. Lomba Kreasi Tik Tok Islami
CP : 0823 3665 2867
Lomba Kategori TK/RA
7. Lomba Fotogenic Batik
CP : 0821 3238 7837
8. Irada Sains Olympiad
CP : 0856 0410 4991
9. Irada Mathematics Olympiad
CP : 0857 3534 7876
10. Lomba Kreasi Motif Batik (Ibu & Anak)
CP : 0857 0804 9433
Link Pendaftaran
http://bit.ly/FAS2021SDIRADA
Link Juknis
http://bit.ly/JUKNISFAS21
More Info :
0821 4845 2126
Lomba ini tanpa dipungut biaya atau Gratis
Festival Anak Sholeh kali ini memperebutkan Thropy Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kab. Gresik
Ketentuan Umum Lomba
1. Pendaftaran dimulai tanggal 5-18 September 2021
2. Batas pengumpulan lomba sampai tanggal 21 September pukul 23:59
3. Pengumuman juara lomba Festival Anak Sholeh pada hari Sabtu, 02 Oktober 2021 secara live streaming di youtube SD IRADA "Full Day Education"
4. Juara berdasarkan nilai tertinggi pada masing-masing lomba
5. Juara Favorit di masing-masing lomba berdasarkan jumlah like terbanyak (kecuali Irada Mathematics Olympiad)
Ikuti lombanya dan raih hadiahnya!/Fadly
0 Komentar
Belum ada komentar.